UNS

MINI OFFICE AND MICE LABORATORY ADAKAN PELATIHAN OTOMATISASI KANTOR

2017-03-06T11:34:47+07:00

Mini Office and Mice Laboratory merupakan salah satu fasilitas penunjang perkuliahan mahasiswa Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (PAP FKIP) Universitas Sebelas Maret (UNS). Keberadaan fasilitas tersebut juga dalam upaya penyediaan sarana dan prasarana terkait perkantoran yang dapat didayagunakan bagi khalayak luar. Ini dibuktikan dengan adanya kunjungan ataupun pelatihan dari luar UNS yang berintensitas cukup sering. Selasa, 21 Februari 2017, Mini Office and Mice Laboratory berkesempatan memberikan pelatihan kepada para mahasiswa dari Akademi Pariwisata Mandala Bhakti Surakarta (Akparta). Sebanyak 38 mahasiswa hadir didampingi beberapa dosen. Dimulai pukul 10.00 WIB, pelatihan bertajuk "Otomatisasi Kantor" dibuka dengan sambutan serta [...]

MINI OFFICE AND MICE LABORATORY ADAKAN PELATIHAN OTOMATISASI KANTOR2017-03-06T11:34:47+07:00

KEGIATAN UPGRADING PENGURUS HIMADISTRA 2017

2017-02-22T08:20:13+07:00

Himpunan Mahasiswa Administrasi Perkantoran (HIMADISTRA) FKIP UNS mengadakan kegiatan upgrading yang bertempat di Gedung B FKIP UNS. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Sabtu tanggal 18 Februari 2017 bertujuan untuk lebih mengenal antara pengurus satu dengan pengurus lainnya. Dalam kegiatan tersebut,  para peserta dibekali materi kepemimpinan dan keorganisasian agar nantinya pengurus HIMADISTRA 2017 menjadi lebih siap menjalankan kegiatan-kegiatan dalam organisasi selama satu tahun ke depan. Kegiatan upgrading diikuti sebanyak 30 pengurus. Kegiatan tersebut, dihadiri 2 narasumber yang diantaranya adalah Bapak Subroto Rapih, S.Pd., M.Pd sebagai perwakilan dari Dosen-dosen Pendidikan Administrasi Perkantoran FKIP UNS menyampaikan pesan kepada pengurus HIMADISTRA yang baru dapat menjalankan [...]

KEGIATAN UPGRADING PENGURUS HIMADISTRA 20172017-02-22T08:20:13+07:00

Study and Exercise with Office Administration 2016

2016-10-17T11:01:52+07:00

Penyelenggaraan Study and Exercise with Office Administration (SEOA) tahun 2016 dengan tema “Rhytm of Unity in Our Teammate” berlangsung pada tanggal 14 – 15 Oktober 2016 bertempat di Tawangmangu Karanganyar. Kegiatan ini diikuti oleh 100 mahasiswa PAP FKIP UNS dari angkatan 2013-2016, selain itu kegiatan tersebut juga dihadiri oleh tamu undangan (Dosen dan Alumni). Dalam sambutannya, Dr. Hery Sawiji, M.Pd  selaku kaprodi PAP FKIP UNS mengucapkan terimakasih atas kerjasama yang baik dari panitia dan seluruh mahasiswa yang terlibat dalam kegiatan ini. Tujuan SEOA bukanlah kekerasan antara senior dan junior. Namun, substansi SEOA adalah 1) Menumbuhkan motivasi mahasiswa dalam mengikuti perkuliahan, 2) [...]

Study and Exercise with Office Administration 20162016-10-17T11:01:52+07:00
Go to Top